Melayani Pemesanan Ayam Kodok

Melayani Pemesanan Ayam Kodok

Sangat cocok untuk sajian :

Hantaran seserahan,

Hantaran nikah,

Anniversary,

Arisan,

Reuni / Gathering,

Lamaran atau tunangan,

Hajatan-syukuran-selamatan,

Parcel atau bingkisan menjelang hari raya :

Lebaran Natal - Tahun baru Imlek- dll,

Bingkisan untuk relasi kerabat - rekan bisnis,

Surprise untuk bos,

Acara kantor ,bahkan

Acara ulang tahun bersama keluarga dan orang orang tersayang dirumah.

Tuesday 15 September 2009

Wedang Ronde

Bahan ronde:
200 gr        tepung beras ketan
200 ml        air
1 sdt           air kapur sirih
100 gr        enting-enting, haluskan
Pewarna : merah, kuning, hijau
2 ltr            air, untuk merebus ronde.
Cara membuatnya:
  • Masak 2 ltr air, biarkan mendidih.
  • Campur 200 ml air dan air kapur sirih, tuangkan pada tepung beras ketan sedikit demi sedikit sambil uleni hingga bisa dipulung. Bagi tiga, beri warna masing-masing merah, kuning, hijau.
  • Ambil sedikit adonan, pipihkan, isi dengan sedikit enting-enting, bulatkan seperti bakso.
  • Masukkan dalam air mendidih, biarkan mengapung angkat. Taruh dalam kuah jahe.
  • Lakukan hingga semua adonan habis.
Kuah Jahe:
1 ltr            air
200 gr        gula pasir
7 lbr           daun jeruk purut
100 gr        jahe emprit, pukul-pukul
1 btg          kayu manis
Cara membuat:
Masak semua bahan hingga mendidih dan gula larut. Biarkan lk. 10 menit mendidih spy aroma jahe dan kayu manis keluar. Angkat, dinginkan.

sumber : NCC

0 comments:

 

Blog Template by BloggerCandy.com